Jumat, 21 Jan 2022 20:02 WIB
Asah Otak
Usir Stres dengan Teka-teki Ini, Siapa Tahu Langsung Hilang
Menjawab teka-teki adalah salah satu cara terbaik untuk menjaga fokus kita agar tetap terkendali. Bisa juga untuk meredakan stres. Biar agak santai dikit.