Kasus Corona Meningkat, Area Publik di Solo Disemprot Disinfektan
Sejumlah personel Palang Merah Indonesia (PMI) melakukan penyemprotan disinfektan di beberapa area publik yang berada di Kota Solo, Jawa Tengah, Jumat (2/7/2021).