Penurunan kasus aktif ini merupakan perkembangan baik dalam penanganan Covid-19. Semakin tinggi kasus aktif, akan berdampak terhadap tingkat keterisian tempat tidur atau Bed Occupancy Rate (BOR) sejumlah rumah sakit rujukan pasien COVID-19 di Indonesia. ANTARA FOTO/M RISYAL HIDAYAT