Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan

Asah Otak

Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan

Tasya Kania Azzahra Choerunisa - detikHealth
Rabu, 20 Apr 2022 20:00 WIB

Jakarta - Kelebihan gula akibat makan berlebihan bisa memicu rasa kantuk, sehingga kerja otak tidak optimal. Buktikan otak masih bugar dengan teka-teki ini.

asah otak
Perhatikan setiap angkanya. Ada rumus yang harus kamu cari tahu! Foto: Tasya Kania Azzahra/detikHealth
asah otak
Setiap angka adalah hasil perkalian yang meningkat. Polanya dikali 2, dikali 3, dikali 4, dan dikali 5. Foto: Tasya Kania Azzahra/detikHealth
asah otak
Kira-kira angka dua nol dan dua empat mana yang benar? Foto: Tasya Kania Azzahra/detikHealth
asah otak
Jawabannya adalah yang b karena ada angka dua nol dan dua empat yaitu 2024. Foto: Tasya Kania Azzahra/detikHealth
asah otak
Coba tebak apa yang salah dari gambar ini? Foto: Tasya Kania Azzahra/detikHealth
asah otak
Seharusnya di kemasan susu tersebut adalah gambar kacang almond bukan gambar sapi. Foto: Tasya Kania Azzahra/detikHealth
Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan
Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan
Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan
Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan
Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan
Teka-teki Ini Terasa Rumit? Tandanya Makan Malam Kebanyakan
Berita Terkait