|
Foto: Ilustrasi/Thinkstock
|
1. Brenda Allison
|
Foto: Daily Mail
|
Dengan kondisinya itu, Allison dijuluki manusia magnet karena ibu satu anak ini memiliki kekuatan misterius yang membuat benda logam menempel di tubuhnya. Allison mengaku kekuatan elektromagnetik yang ada di dalam tubuhnya kini semakin meningkat. Alhasil, semua barang-barang seperti koin, pin logam, magnet, kunci bahkan tutup panci bisa menempel di tubuhnya selama 45 menit tanpa terjatuh.
Meski begitu, Allison seringkali malu dengan efek magnetik dari tubuhnya tersebut. Karena di tempat umum ia kerap mengalami hal-hal memalukan, seperti membuat alarm mobil menyala tiba-tiba, mengganggu sinyal televisi, bisa mematikan bola lampu, bahkan pernah dituduh menggunakan Voodoo karena sebuah mesin kasir di supermarket rusak setelah ia melewatinya.
2. Miroslaw Magola
|
Foto: Caters News
|
Dengan kekuatannya, Magola mengaku mampu melawan gravitasi karena tubuhnya memiliki banyak energi, seperti memindahkan dahan tanpa menyentuhnya. Ia pun mengaku bisa membuat objek mati melakukan apa yang ia inginkan, persis seperti logam yang menurut pada magnet.
3. Etibar Elchyev
|
Foto: IBTimes
|
4. Liew Thow Lin
|
Foto: People
|
Setelah studi medis yang mendalam, dosen Universiti Teknologi Malaysia (UTM) mengatakan kemampuan yang dimiliki Liew Thow LinĀ mungkin berhubungan dengan 'sifat hisap' di kulitnya.
5. Bodgan
|
Foto: MSNBC
|
Bukannya mengundang decak kagum, tayangan bocah ajaib ini malah mendapat cibiran dari kalangan ilmuwan. Salah satu cibiran datang dari James Randi Education Foundation (JREF), organisasi yang mendanai investigasi ilmiah terhadap fenomena-fenomena mistis. Sadie Crabtree dari JREF menilai, keanehan mulai tampak ketika dalam video tersebut ayah Bogan terlalu banyak menempelkan benda-benda aneh ke tubuh anaknya. Di antaranya adalah remote control dan piring porselain, yang tidak terbuat dari logam dan seharusnya tidak tertarik oleh magnet.
Pendapat lain disampaikan oleh profesor kimia dari University of California, Gabor Somorjai. Ia menilai, Bodgan bisa menarik atau lebih tepatnya menahan benda-benda di permukaan tubuhnya bukan karena mengandung magnet tapi memang kulitnya sangat lengket.
Halaman 2 dari 7











































