Kalau Ingin Langsing Harus Benar-benar Jauhi Nasi?

Kalau Ingin Langsing Harus Benar-benar Jauhi Nasi?

Nurvita Indarini - detikHealth
Selasa, 26 Apr 2016 10:48 WIB
Kalau Ingin Langsing Harus Benar-benar Jauhi Nasi?
Foto: dok. detik
Jakarta - Beberapa orang memilih tidak makan nasi demi mendapatkan tubuh yang langsing. Apakah perjuangan untuk mendapatkan tubuh langsing harus benar-benar menjauhi nasi?

Selain itu ada saran untuk menghindari gorengan agar badan tidak semakin melar. Saran lain menyebut untuk menghindari gula dan garam. Apakah perjuangan untuk langsing harus 'seberat' ini?

Banyak saran bertebaran di luar sana, tapi mana saja cara diet penurunan berat badan yang sehat dan aman? Ayo tanyakan pada pakarnya, langsung melalui live chat 'Diet Tepat Pasca Melahirkan' yang akan berlangsung pada hari ini, Kamis (26/4/2016) pukul 13.00 WIB.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Nutrisionis Leona Victoria Djajadi akan membantu Anda meluruskan soal mitos dan fakta diet, penyebab diet penurunan berat badan yang gagal, juga trik untuk langsing, khususnya bagi ibu yang baru saja melahirkan.

Nah, Anda bisa langsung mengirimkan pertanyaan keĀ sini ya. Jangan lupa simak live chatnya siang ini. Jangan ketinggalan!

(vit/vit)

Berita Terkait