Kementerian Kesehatan RI mengumumkan Indonesia sudah kemasukan varian COVID-19 Kraken atau XBB.1.5. Terdeteksi pada warga negara Polandia yang tiba di Kalimantan Timur, 7 Januari 2023 dan dinyatakan positif Covid pada 11 Januari 2023. WNA itu disebut sudah menjalani isolasi mandiri dan kini sudah dinyatakan negatif.
(/)Video 20Detik
Indonesia Kemasukan Varian Kraken dari WNA Polandia di Kaltim
Kamis, 26 Jan 2023 04:58 WIB
Jakarta -