Imbauan Dokter saat Olahraga di Malam Hari

Video 20Detik

Imbauan Dokter saat Olahraga di Malam Hari

detikTV, dtv - detikHealth
Senin, 01 Jul 2024 22:00 WIB
Jakarta - Dokter spesialis olahraga, dr. Andhika Raspati, menyarankan saat olahraga di malam hari untuk tidak menggunakan intensitas yang tinggi dan tidak mengganggu pola tidur, karena jantung akan bekerja lebih berat. (/)

Berita Terkait