Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres

Foto Health

Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres

Aisyah Kamaliah - detikHealth
Senin, 12 Mar 2018 19:36 WIB

Jakarta - Foto-foto berikut ini disebut bisa mengukur kadar stres seseorang berdasarkan seberapa cepat putaran yang tertangkap oleh matamu. Yuk coba!

Ada banyak media untuk mengukur tingkat stres seseorang, salah satunya dengan memanfaatkan gambar-gambar berpola. (Foto: Internet)
 
Nah, disebut-sebut semakin cepat gerakan atau putaran yang terjadi, maka semakin tinggi pula kadar stresmu. (Foto: Internet)
 
Ini pun pernah diujikan oleh para peneliti lho untuk dicari tahu kebenarannya. Para peneliti dari Harvard University sempat mengujikan gambar ini terhadap orang yang ada di penjara dan para lansia. (Foto: Internet)
 
Orang yang ada di penjara mengatakan bahwa gambar ini dan sebelumnya bergerak sangat cepat, sedangkan para lansia mengatakan gambar tersebut tidak bergerak sama sekali. (Foto: Internet)
 
Nah coba hitung titik hitam yang ada pada gambar berikut. (Foto: Internet)
 
Gambar ini bisa berhenti bergerak dengan mengedipkan mata sejenak sebelum memandangnya kembali. (Foto: Internet)
 
Masih terlihat bergerak dengan cepat? (Foto: Internet)
 
Waduh, tak ada salahnya untuk mengambil jatah cuti dan berlibur untuk menyegarkan pikiran. (Foto: Internet)
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Cobain! Kalau Gambar-gambar Berikut Tampak Berputar, Tandanya Sedang Stres
Berita Terkait