Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?

Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?

Muhamad Reza Sulaiman - detikHealth
Senin, 26 Mar 2018 07:55 WIB

Jakarta - Foto-foto ini merupakan benda-benda yang lazim ditemukan di keseharian, namun dipotret di bawah mikroskop. Bisa tebak ini foto apa?

Bukan virus atau bakteri, ini adalah setetes selai strawberry yang biasa ditambahkan untuk roti. (Foto: Thinkstock)
Mirip motif kain batik, tapi ini adalah jus apel yang sudah dibekukan. (Foto: Thinkstock)
Kalau yang ini adalah pasir pantai. Cantik ya. (Foto: Thinkstock)
Bukan keju mozzarella, yang ini foto serat dari minyak kelapa sawit. (Foto: Thinkstock)
Mirip agar-agar, tapi ini adalah foto sel-sel pada daun tanaman. (Foto: Thinkstock)
Ketebak ya? Kalau yang ini adalah foto butiran salju. (Foto: Thinkstock)
Mirip jentik nyamuk ya? Ini adalah foto lumut yang biasa kamu temukan di rumah. (Foto: Thinkstock)
Bukan kapas, ini adalah foto jamur Rhizopus yang biasa ditemukan di roti basi. (Foto: Thinkstock)
Tak disangka, ini adalah foto serat-serat pada tissue wajah yang biasa kamu gunakan. (Foto: Thinkstock)
Jangan salah, ini bukan foto pemandangan di planet Mars, tapi foto pensil untuk menulis. (Foto: Thinkstock)
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Foto-Foto Hasil Bidikan Mikroskop, Bisa Tebak Benda Apa?
Berita Terkait