Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi

Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi

Aisyah Kamaliah - detikHealth
Selasa, 11 Des 2018 16:01 WIB

Jakarta - Kumpulan foto ini mengabadikan momen di mana para hewan sedang berurusan dengan dokter gigi. Kamu sudah periksa kesehatan gigi dan mulutmu belum?

Ini momen di mana Sally si simpanse berkunjung ke dokter gigi di tahun 1930. (Foto: General Photographic Agency/Getty Images)

Kebun binatang Bristol secara rutin mengadakan check up untuk para penghuninya, termasuk Mr Ben, loris yang berusia 3 tahun. (Foto: Matt Cardy/Getty Images)

Setelah dilakukan pemeriksaan, ia didiagnosis dengan masalah minor di gusi dan diberikan antibiotik untuk pengobatannya. (Foto: Matt Cardy/Getty Images)

Pernah dengar kata-kata 'senyum kuda'? Soalnya kuda giginya memang berderet dengan rapi. (Foto: Ian Forsyth/Getty Images)

Diperiksa dulu ya giginya, Kud, biar sehat. (Foto: Ian Forsyth/Getty Images)

Sudah periksakan hewan peliharaanmu ke dokter? Eh bentar, kamu sendiri juga sudah ke dokter gigi kan? (Foto: Leon Neal/Getty Images)

Pemeriksaan kondisi dari gajah Asia termasuk di antaranya cek kesehatan giginya dong. (Foto: Chris Jackson/Getty Images)

Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Foto: Ketika Gajah dan Hewan Lainnya ke Dokter Gigi
Berita Terkait