Kamis, 31 Jan 2019 10:48 WIB
Foto Health
Saat Si Kalem Anthony Ginting Berbagi Tips Bugar
Sebagai atlet, Anthony Sinisuka Ginting dituntut untuk selalu bugar. Nah kini ia berbagi tips agar tidak mudah tumbang saat musim flu datang.