Foto Health

Mobil Vaksin Keliling Sasar 1.000 Warga Jakarta

Agung Pambudhy - detikHealth
Rabu, 14 Jul 2021 16:00 WIB
1 dari 7

VP General Secretary Danone Indonesia Vera Galuh Sugijanto, Wakil Gubenrnur DKI Jakarta Riza Patria, dan Plt. Walikota Jakarta Selatan Isnawa Adji saat meninjau pelaksanaan Vaksinasi Keliling di Kelurahan Cipedak, Jakarta, Rabu (14/07/2021).  

Jakarta - Mobil vaksin keliling dikerahkan untuk memudahkan warga Jakarta yang ingin disuntik vaksin COVID-19. Mobil ini menargetkan 1.000 warga.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork