Foto Health

Potret Aktivitas Warga China Saat Lockdown Dilonggarkan

Getty Images - detikHealth
Rabu, 07 Des 2022 21:31 WIB
1 dari 7

Orang-orang berjalan di sepanjang jalan Wangfujing karena Beijing tidak lagi mewajibkan orang untuk menunjukkan hasil tes asam nukleat negatif mereka sebelum memasuki tempat umum di Beijing, China, Selasa (6/12/2022). Zhao Jun/CNS/Getty Images

China - Sejumlah kota di China memutuskan untuk melonggarkan pembatasan terkait virus COVID-19. Begini potret aktivitas warganya.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork