6 Foto Alain Robert Si 'Spiderman' yang Cetak Rekor Panjat Burj Khalifa Cuma 6 Jam

Pool - detikHealth
Senin, 12 Des 2022 16:00 WIB
1 dari 6

Alain Robert dijuluki sebagai manusia laba-laba atau ‘The Human Spider’ asal Prancis. Hal ini karena ia mempunyai hobi memanjat gedung tinggi layaknya ’Spiderman’. (Foto: Instagram @alainrobertofficial)

Jakarta - Alain Robert mencatat rekor dunia dengan berhasil memanjat banyak gedung tinggi seperti Burj Khalifa dengan peralatan minim. Ia juga melakukannya dengan cepat.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork