Dok, istri saya sekarang memakai KB suntik setiap 3 bulan. Kalau kami ML (hubungan intim) apakah boleh dikeluarkan di dalam spermanya? Apa ada kemungkinan hamil dengan KB suntik 3 bulan sekali tersebut?
Imron (Pria Menikah, 27 Tahun), XraX@gmail.com
Tinggi Badan 178 Cm dan Berat Badan 80 Kg
Jawaban
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dengan demikian, tidak masalah jika Anda ejakulasi dalam vagina. Jelasnya, tujuan KB suntik agar hubungan intim dapat dilakukan setiap saat, tanpa kondom atau sanggama terputus, demi tercapainya kenikmatan bersanggama.
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanegara Jakarta.
(ir/ir)











































