Masih Pengantin Baru Tapi Sudah Loyo

Masih Pengantin Baru Tapi Sudah Loyo

detikHealth
Jumat, 20 Sep 2013 18:10 WIB
Dr. Andri Wanananda MS
Ditulis oleh:
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Jakarta.
Masih Pengantin Baru Tapi Sudah Loyo
Ilustrasi (Foto: thinkstock)
Jakarta - Dok, saya nikah sudah 8 bulan. Sudah beberapa kali saat melakukan hubungan dengan istri Mr. P saya cepat sekali lemah, apalagi jika foreplay yang kami lakukan terlalu lama, jadi ketika akan mulai ke intinya Mr. P-nya sudah loyo lagi. Itu kenapa ya, Dok? Cara penyembuhannya gimana? Mohon pencerahannya. Terimakasih.

Oky (Pria Menikah, 25 tahun), nuoXXXX@yahoo.co.id
Tinggi badan 160 cm dan berat badan 50 kg

Jawaban

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Kemungkinan yang Anda alami adalah disfungsi ereksi (DE), bila saat Mr P loyo tidak ada ejakulasi. Bila layunya Mr P diawali dengan ejakulasi, disebut Ejakulasi Dini (ED).

Mengingat usia Anda yang relatif muda, 25 tahun, agak jarang bila DE disebabkan penyakit penyakit kronis, seperti hipertensi, Diabetes Mellitus, kadar kolesterol yang meningkat.

Dianjurkan Anda berkonsultasi dengan dokter keluarga Anda, apakah Anda bisa mengonsumsi obat erektogenik, antara lain Sildenafil, Tandalafil, untuk mengatasi DE. Obat tsb diminum 30 menit sebelum hubungan intim.

Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanegara Jakarta.

(mer/vit)

Berita Terkait