Bisakah Wanita Perawan Masturbasi?

Bisakah Wanita Perawan Masturbasi?

detikHealth
Selasa, 17 Des 2013 18:16 WIB
Dr. Andri Wanananda MS
Ditulis oleh:
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Jakarta.
Bisakah Wanita Perawan Masturbasi?
Ilustrasi (Foto: thinkstock)
Jakarta - Apakah perempuan yang masih perawan bisa masturbasi? Jika bisa, bagaimana cara masturbasi yang baik?

Ina (Wanita Lajang, 23 tahun), adytXXXX@gmail.com
Tinggi badan 165 cm dan berat badan 48 kg

Jawaban

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Perempuan perawan bisa masturbasi dengan cara merangsang zona-zona erotik tubuhnya yang paling peka. Dianjurkan tidak dengan cara memasukkan jari atau alat tertentu ke dalam vagina yang bisa membuat iritasi atau terkoyaknya dinding vagina dan selaput dara (hymen).

Rangsangan sekitar vagina yang paling dalam cukup sampai klentit (klitoris) atau dinding vagina luar (labia mayora) saja. Lakukan masturbasi secara higienis (memperhatikan aspek kebersihan) dengan frekuensi yang tidak mengganggu kegiatan rutin sehari-hari.

Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanegara Jakarta.

(mer/vta)

Berita Terkait