Dok saya mau tanya setiap BAB keras pasti diikuti keluar cairan seperti sperma. Saya termasuk sering melakukan onani. Apakah ada yang tidak normal pada kelamin Dok? Terimakasih.
Tanjung (Pria lajang, 26 tahun)
tanjung19502XXXXX@yahoo.com
Tinggi badan 160 cm, berat badan 55 kg
Jawaban
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
BAB keras bisa juga menyebab wasir (haemorrhoid) hingga dubur berdarah saat BAB. Hal ini patut dirisaukan katimbang yang Anda alami saat ini.
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanegara Jakarta.
(hrn/up)











































