Apakah Bercinta Tiap Malam Bisa Menggangu Kesehatan?

Apakah Bercinta Tiap Malam Bisa Menggangu Kesehatan?

detikHealth
Senin, 22 Des 2014 18:16 WIB
Dr. Andri Wanananda MS
Ditulis oleh:
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Jakarta.
Apakah Bercinta Tiap Malam Bisa Menggangu Kesehatan?
Foto: Ilustrasi (Thinkstock)
Jakarta - Dok, apakah hubungan suami istri dapat merusak kesehatan? Contohnya seperti badan pegal-pegal, tulang kropos, sakit pada persendian dll.

Yogie S. (Pria menikah, 40 tahun)
yo101207XXXXXX@yahoo.com
Tinggi 165 cm, berat 72 kg

Jawaban

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Frekuensi hubungan seksual ditentukan oleh kebugaran fisik dan psikis. Selama kedua jenis kebugaran tersebut dipenuhi tidak akan menggangu kesehatan seperti keropos tulang, pegal linu dsb. Malah akan meningkatkan imunitas (daya tahan tubuh) karena saat orgasme keluar hormon endorphin dalam darah.

Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanegara Jakarta.

(hrn/vit)

Berita Terkait