Dokter saya ingin bertanya. Kenapa ya tiap saya bercinta dengan istri saya, dan saya mengeluarkan sperma, kepala saya langsung terasa pusing? Mohon jelaskan Dok. Terimakasih banyak.
Fengky (Pria, 25 tahun)
kokofengkyXXXXXX@yahoo.co.id
Tinggi badan 165 cm, berat badan 60 kg
Jawaban
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Segera Anda konsultasikan pada Dokter Keluarga agar dapat diperiksa tekanan darah dan kadar lemak kolesterol dalam darah.
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanegara Jakarta.
(hrn/up)











































