1. Apakah petting dapat menyebabkan hamil?
2. Berapa lama sperma aktif jika terkena kain? Dan asumsikan berada di udara lembab karena di dalam celana dalam.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Terimakasih
L (Laki-laki, 29 tahun)
Jawaban
Bercak sperma pada celana Anda yg bersentuhan dengan kulit Miss V pasangan Anda, tidak akan menyebabkan kehamilan. Spermatozoa (sel jantan) akan "mati" dalam hitungan detik di udara luar.
Kehamilan akan terjadi bila sel jantan bertemu dengan sel betina (ovum) di dalam rahim saat wanita dalam periode subur.
Dr. Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Jakarta. (up/up)











































