M (Pria, 28 tahun)
Jawaban
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Terjadinya kehamilan ditentukan oleh kualitas sperma Anda (jumlahnya, bentuknya dan motilitas (geraknya), juga oleh kualitas sel telur (ovum) isteri Anda. Bila hubungan intim dilakukan saat istri pada periode subur, barulah akan terjadi kehamilan.
ET berbeda dengan Retrograde Ejaculation(RE), juga tidak ada ejakulasi saat penis dalam vagina, karena ejakulasi sperma masuk ke dalam kandung seni (Vesica urinaria).
Untuk memastikan apakah Anda mengalami ET atau RE, disarankan Anda berkonsultasi dengan Dokter Spesialis Urologi di kota Anda.
dr Andri Wanananda MS
Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Asosiasi Seksologi Indonesia (ASI) serta pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Jakarta.
(mrs/up)











































