Nggak Ada Kerjaan Bikin Lemot? Coba Teka-teki Ini Biar Otak Encer

Firdaus Anwar - detikHealth
Minggu, 05 Sep 2021 20:03 WIB
1 dari 6
Biasanya ada 10 nomor angka pada telepon. Berapa jumlahnya bila semua dikalikan?
Jakarta - Otak juga perlu dilatih supaya enggak susah berpikir. Tebak-tebakan ini dapat menguji sekaligus melatih otak kamu.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork