Senin, 22 Jan 2018 08:00 WIB
Ini Dia! Beberapa Kemungkinan Penyebab Benjolan di Leher

Jakarta - Saat menemukan benjolan di area leher, ada banyak kemungkinan penyebab masalah tersebut. Untuk mengetahuinya secara pasti, tentu Anda harus memeriksakan diri ke dokter. Namun, tak ada salahnya untuk mengira-ngira akar dari pembengkakan di area leher Anda.
Dikutip dari Health Line, Senin (22/1/2018), berikut ini adalah beberapa kemungkinan penyebab masalah yang membuat timbulnya benjolan di area leher. Segera periksakan diri ke dokter ya.
Baca juga: Bagaimana Cara Membedakan Benjolan di Leher karena Infeksi atau Limfoma?
(ask/up)
Dikutip dari Health Line, Senin (22/1/2018), berikut ini adalah beberapa kemungkinan penyebab masalah yang membuat timbulnya benjolan di area leher. Segera periksakan diri ke dokter ya.
Baca juga: Bagaimana Cara Membedakan Benjolan di Leher karena Infeksi atau Limfoma?
(ask/up)