Video 20Detik

Pakar Sebut Subvarian BA.5 4 Kali Lebih Kebal Vaksin Covid-19

detikTV - detikHealth
Minggu, 17 Jul 2022 12:18 WIB
Jakarta - Baru-baru ini, sebuah studi yang dipublikasikan jurnal Nature kembali mengungkapkan satu fakta terkait subvarian Omicron BA.5. Disebut subvarian Omicron tersebut empat kali lebih kebal atau resisten terhadap vaksin Covid-19.


(/)
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork