Jakarta - Berjemur dan olahraga jadi salah satu cara untuk lawan virus Corona. Tak sedikit warga di Petamburan berjemur di bantaran rel kereta untuk tingkatkan imun tubuh
Foto Health
Halau Corona, Warga Petamburan Berjemur di Bantaran Rel Kereta
Minggu, 12 Apr 2020 12:34 WIB











































