Kamis, 30 Mei 2019 07:00 WIB
Hipnotis Vs Hipnosis, Bedanya Apa Sih?

Topik Hangat
Ancaman 'Hipnotis' Saat Mudik
Jakarta - Di setiap musim mudik, istilah 'hipnotis' kerap muncul dan dikaitkan dengan tindak kejahatan. Modusnya macam-macam, yang intinya merampas harta seseorang dengan memanipulasi kesadaran lewat tepukan atau teknik tertentu.
Disebut-sebut, kondisi pemudik yang kelelahan membuat mereka rentan menjadi korban. Karenanya mereka diimbau untuk berhati-hati terhadap orang asing yang mengajak berbincang, memberikan makanan, atau berperilaku tidak wajar.
Namun ternyata, apa yang selama ini diyakini sebagai tindak kejahatan 'hipnotis' tersebut adalah penyebutan yang tidak tepat. Bahkan ada kesalahpahaman antara 'hipnotis' dan 'hipnosis'.
Berikut, dr Wira Prasetra, SpKFR dari Perkumpulan Praktisi Hipnosis dan Hipnoterapi Seluruh Indonesia (PRAHIPTI) meluruskan sejumlah kesalahpahaman seputar 'hipnotis' dan 'hipnosis'. (up/up)
Disebut-sebut, kondisi pemudik yang kelelahan membuat mereka rentan menjadi korban. Karenanya mereka diimbau untuk berhati-hati terhadap orang asing yang mengajak berbincang, memberikan makanan, atau berperilaku tidak wajar.
Namun ternyata, apa yang selama ini diyakini sebagai tindak kejahatan 'hipnotis' tersebut adalah penyebutan yang tidak tepat. Bahkan ada kesalahpahaman antara 'hipnotis' dan 'hipnosis'.
Berikut, dr Wira Prasetra, SpKFR dari Perkumpulan Praktisi Hipnosis dan Hipnoterapi Seluruh Indonesia (PRAHIPTI) meluruskan sejumlah kesalahpahaman seputar 'hipnotis' dan 'hipnosis'. (up/up)