6 Potret Vera Wang Bak Tak Menua, Spill Resep Awet Muda di Usia 70an

Jieffa Nurhaliza - detikHealth
Kamis, 23 Feb 2023 08:35 WIB
1 dari 6
Vera Wang rajin untuk melakukan olahraga bersepeda dan angkat beban yang ringan selama 5 menit, sebenarnya Vera tidak terlalu menyukai olahraga tetapi ia selalu menyempatkan diri untuk berolahraga terutama olahraga golf. (Foto: Instagram @verawang) 
 
 
Jakarta - Vera Wang, desainer terkenal yang awet muda dan memiliki penampilan mempesona meski usianya sudah menginjak 72 tahun. Apa saja tips awet muda Vera Wang?


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork