
-
Bukannya Menyenangkan, Nonton Bola Seperti Ini Justru Bikin Badan 'Ambruk'
Rabu, 02 Apr 2014 17:01 WIBMenyaksikan pertandingan sepak bola memang menjadi momen yang menyenangkan sekaligus mendebarkan. Apalagi jika yang sedang berduel di lapangan adalah tim favorit.
-
Video Game Juga Bisa Bikin Mati Muda Kalau Begini Cara Mainnya
Rabu, 02 Apr 2014 16:31 WIBSegala sesuatu jika dilakukan dengan berlebihan pasti bisa membawa efek buruk pada kesehatan tak terkecuali hal menyenangkan seperti bermain video game.
-
Agar Lembur Kerja Tak Mematikan, Hal-hal Ini Harus Diperhatikan
Rabu, 02 Apr 2014 16:02 WIBMeninggalnya Mitha Diran, copywriter muda, membuat mata khalayak terbuka. Terlepas apakah Mitha meninggal akibat kerja berlebih, jarang tidur, atau karena terlalu banyak mengonsumsi kafein, publik tahu bahwa bekerja tanpa disertai istirahat dan nutrisi cukup dapat memicu kematian dini.
-
Mematikan Bagi Kawula Muda, Kutil Kelamin Perlu Diwaspadai
Rabu, 02 Apr 2014 15:28 WIBPenyakit yang juga cukup mengancam generasi muda adalah kutil kelamin. Penyakit ini disebabkan oleh HPV. Jika menyerang area kelamin dan mengkronis, penyakit ini dapat mendatangkan kanker mulut rahim pada wanita dan kanker anal atau penis pada pria.
-
Tak Hanya Orang Dewasa, Stroke Juga Bisa Serang Anak-anak
Rabu, 02 Apr 2014 15:02 WIBSalah satu faktor yang meningkatkan risiko stroke adalah adanya faktor genetik, ras dan etnik pada seseorang. Jika mempunyai faktor genetik yang kuat, bukan tidak mungkin anak-anak terserang stroke.
-
Setop Merokok Kalau Tak Mau Kena Stroke di Usia 20-30 Tahun
Rabu, 02 Apr 2014 14:31 WIBMeski kebanyakan stroke terjadi pada mereka yang berusia di atas 50 tahun, tetapi tidak sedikit kasus yang menyebutkan bahwa stroke juga bisa menyerang orang muda. Kebiasaan merokok disinyalir sebagai salah satu alasannya.
-
Diabetes Mulai Serang Anak Muda, Awasi Lonjakan Gula Darah Sejak Dini
Rabu, 02 Apr 2014 14:08 WIBKabarnya jumlah penderita diabetes di Indonesia mencapai 8,6 juta orang atau meningkat secara signifikan sejak tahun 2007. Meski didominasi pasien usia 40-59 tahun, ternyata persentase pasien terbesar kedua jatuh pada mereka yang berusia produktif, yaitu 20-39 tahun.
-
Ini Sebabnya Kanker Payudara pada Wanita Muda Lebih Mematikan
Rabu, 02 Apr 2014 13:01 WIBKanker payudara bisa terjadi pada siapapun, pria maupun wanita dengan usia berkisar antara 40-50 tahun. Namun belakangan wanita muda juga banyak yang terserang kanker payudara, bahkan konon kankernya lebih agresif dan mematikan. Benarkah itu?
-
Beberapa Orang Muda Malah Meninggal Usai Olahraga, Apa Sebabnya?
Rabu, 02 Apr 2014 12:29 WIBUsia belum lagi 45 tahun, yang artinya masih dalam kategori usia produktif, tidak merokok, dan hobi olahraga, namun malah meninggal pada saat atau usia olahraga. Apa penyebabnya?
-
Waspadai Henti Jantung, Penyebab Kematian Mendadak Orang-orang Muda
Rabu, 02 Apr 2014 12:03 WIBPenyakit jantung kerap kali diidentikkan dengan penyakit orang-orang tua. Namun kini penyakit ini juga banyak dialami orang-orang berusia muda. Gangguan pada jantung yang kerap menjadi penyebab kematian mendadak orang-orang muda adalah henti jantung.
-
Jaga Lingkar Perut Tak Melebihi Setengah Tinggi Badan Agar Tak Mati Muda
Rabu, 02 Apr 2014 11:03 WIBPerut yang besar tidak hanya mengganggu penampilan. Risiko kematian di usia muda juga meningkat bila lingkar perut tidak dikendalikan. Sebuah penelitian menyimpulkan lingkar perut sebaiknya tidak lebih dari setengah tinggi badan.
-
Awas, Hal-hal Sepele dalam Keseharian Ini Bisa Bikin Mati Muda
Rabu, 02 Apr 2014 10:00 WIBAncaman mati muda membayani manusia-manusia modern yang gaya hidupnya kurang sehat. Hal-hal yang dianggap sepele dalam keseharian, diam-diam menjadi faktor risiko berbagai penyakit mematikan yang siap merenggut masa muda.
-
Kebanyakan Duduk Bikin Sakit Jantung Saat Muda? Ini Kata Dokter
Rabu, 02 Apr 2014 09:01 WIBJika memang Anda pekerja kantoran atau punya hobi menonton televisi, ada baiknya diperhatikan 'jam duduk' Anda. Mengapa? Duduk terlalu lama disebut-sebut dapat memberikan dampak negatif bagi tubuh, salah satunya penyakit jantung. Benarkah?
-
Ini Alasannya Penyakit Orang Tua Mulai Hinggap ke Tubuh Orang Muda
Rabu, 02 Apr 2014 08:06 WIBSeiring perkembangan zaman, gaya hidup yang berkaitan dengan kesehatan turut terpengaruh. Akibatnya, kondisi-kondisi ketidaknyamanan yang biasanya banyak dialami oleh mereka yang berusia senja, kini mulai banyak menyerang kaum muda. Apa sebabnya?